mementaskan kampung kota

20 Mei 2018 Pukul 13-18 P.M di Omnispace, Bandung Setiap pembuatan program di Bandung Perfoming Arts Forum (b.p.a.f) pada dasarnya adalah usaha untuk menemukan dan menghubungkan mata rantai seni (pertunjukan) dengan di luar seni. Pertanyaan ini menghadirkan tegangan pada setiap proyek b.p.a.f, seperti tegangan antara sebagai seniman dan sebagai warga, dan tegangan antara sebagai seniman … Continue reading mementaskan kampung kota

Mari berdonasi pada proyek RE/DIS Platform!

Setiap pembuatan program di Bandung Perfoming Arts Forum (b.p.a.f) pada dasarnya adalah usaha untuk menemukan dan menghubungkan mata rantai seni (pertunjukan) dengan di luar seni. Kami membuka investigasi ini melalui pertanyaan disekitar batas teater dan publik, apakah ada perbedaan menjadi warga seni dan warga kota? Pertanyaan ini menghadirkan tegangan-tegangan pada setiap proyek b.p.a.f, seperti tegangan … Continue reading Mari berdonasi pada proyek RE/DIS Platform!

menatap arus perpindahan dan kediaman [laporan dari yokohama]

Laporan naratif dari TPAM 2018, Performing Arts Meeting in Yokohama* oleh Taufik Darwis Ini adalah kali pertama saya ke Jepang dan kali kedua setelah di Curatos Academy, Theatre Work Singapore, di mana saya bisa melihat dan bertemu langsung bagaimana pertunjukan dan profesi yang terkait dengan seni pertunjukan dari berbagai kota (Negara di dunia) diundang di … Continue reading menatap arus perpindahan dan kediaman [laporan dari yokohama]

[kritik] dua esai atas teater arsip “membeli ingatan” dari dkj

Di antara yang tersimpan Oleh: Haifa Marwan Saya hanya membayar dua puluh ribu rupiah untuk kembali kepada pertengahan tahun 2004. Ketika saya baru menjadi mahasiswa. Sebuah harga yang cukup murah untuk sebuah perjalanan singkat yang terlampau jauh dari kenyataan sekarang ....     Melamunkan Teater pada Sebuah Cafe Oleh Dendi Madya Kopiah hitam, pisang bohongan, … Continue reading [kritik] dua esai atas teater arsip “membeli ingatan” dari dkj

[2017|projek kolaborasi] malam minggu metal

https://www.youtube.com/watch?v=TprHSLe_jm4&t=16s Malam Minggu Metal adalah projek yang melibatkan perkerja seni dari musik, tari, teater, dan performace art yang dengan tetap menyadari posisinya sebagai outsider atau dalam kondisi di antara/in between, mencoba belajar, berdialog dan berinteraksi dengan komunitas Metal di Bandung tentang pratik budaya dan relasinya dengan media, budaya atau institusi lain. Setiap kolaborator akan mendefiniskan … Continue reading [2017|projek kolaborasi] malam minggu metal